Selasa, 15 Desember 2009

10 Penyerang terbaik sekarang ini

Para penyerang diberi keistimewaan dalam dunia sepakbola dengan menjadi sorotan utama dalam sebuah tim. Otomatis, para penyerang dijamin menjadi pemain yang paling banyak diidolakan fans.

Apa yang menjadikan seorang penyerang sedemikian pentingnya? Peran sang pemain dalam menentukan hasil pertandingan; mengubah duka menjadi bahagia; memberikan harapan di tengah kesulitan.

Tak terbantahkan, para penyerang adalah pemain yang paling diandalkan dalam tim.

Inilah daftar sepuluh nama penyerang yang tampil mencuat sepanjang 2009 :

Nicolas Anelka (Chelsea - Prancis)



Chelsea musim 2008/09 adalah babak baru dalam karir Anelka, sekaligus menjadi bukti kematangan pemain temperamental ini. Tak dipercaya Luiz Felipe Scolari, Anelka menjadi pemain penting ketika Guus Hiddink melatih Blues.  Kini, penampilan Anelka tetap konsisten di bawah Carlo Ancelotti. Berkat kemampuan mencetak gol, kepandaian mencari ruang, dan visinya, Anelka menjadi senjata andalan Chelsea.


Edin Dzeko (Vfl Wolfsburg - Bosnia-Herzegovina)


Senin, 14 Desember 2009

Barcelona Masih Tunggu Messi


Lionel Messi terancam absen untuk laga semi-final Piala Dunia Antarklub 2009 antara Barcelona melawan juara CONCACAF Atlante besok lusa karena cedera engkel.

Meski demikian, penyerang asal Argentina itu tetap diboyong Barcelona ke Abu Dhabi. Messi juga akan menjalani program pemulihan cederanya itu di hotel, dengan harapan dia bisa pulih secepatnya.

"Dia terpukul, tapi sangat mungkin untuk pulih dan kita lihat saja nanti apakah dia bisa tampil di pertandingan nanti," papar kapten tim Carles Puyol seperti dikutip Reuters, hari ini.

Ada pun cedera itu didapat Messi saat Barcelona tampil menghadapi Dynamo Kiev di ajang Liga Champions pertengahan minggu lalu.

Body Language Dia Tertarik

Jika anda bingung tidak tahu apa yang dipikirkan dan dirasakan oleh seseorang yang menarik perhatian anda. Mungkin anda tidak memiliki bakat untuk membaca pikiran orang lain maka anda cukup amati gerak geriknya saja. Untuk mengetahuinya, ada baiknya anda simak petunjuk berikut ini.

Perhatikan gerak alisnya. Jika dia menaruh minat dengan anda maka alisnya akan terangkat sedikit. Hanya saja hal ini terjadi dalam seperlima detik. Jadi harus memperhatikan hal tersebut dan jangan lewatkan moment ini.
Perhatikan bibirnya yang sedikit terbuka. Bila melihat sesuatu yang disukainya maka lelaki melakukan gerakan ini.

Gerakan wajah yang dapat diamati, cuping hidungnya melebar. Alis terangkat, bibir terbuka dan cuping hidung agak melebar menyebabkan ekspresi wajahnya menjadi lebih bersahabat.
Dia akan mencari perhatian. Bagi sebagian lelaki, hal ini dilakukan dengan halus, tidak terlalu menyolok sambil berdoa anda memperhatikan tingkah lakunya. Sebagian lain menunjukkannya secara gegap gempita terkadang dia sengaja memisahkan dari teman-temannya agar terlihat sebagai individu.
Gerakan seperti membetulkan letak dasi atau meluruskan kain celana dilakukan karena dia ingin terlihat gagah di depan mata anda.

Minggu, 13 Desember 2009

Santo Gabriel Possenti


Santo Gabriel Possenti, Pengaku Iman. Semasa kecilnya Gabriel dipanggil dengan nama Fransiskus, mengikuti nama Fransiskus Asisi, pelindung kotanya. Ia adalah anak bungsu seorang gubernur. Ibunya meninggal dunia ketika ia berumur 4 tahun. Teladan hidup ibunya sangat berpengaruh terutama dalam hal devosi kepada Bunda Maria. Sepeninggal ibunya yang terkasih itu, Bunda Maria menjadi tokoh pengganti yang sungguh dicintainya.

Pada umur 7 tahun, Fransiskus kecil telah diperkenankan untuk menerima Komuni Suci. Di sekolahnya ia dikenal sebagai seorang anak yang pintar, lucu dan suka berpakaian rapi. Ia juga menjadi seorang teman

Barca Segera Rampungkan Transfer Robinho


BARCELONA - Isu seputar kepindahan bintang Manchester City Robinho ke Barcelona belum menunjukkan tanda akan berakhir. Striker Brasil bahkan kabarnya akan memastikan diri sebagai punggawa anyar jawara Spanyol dalam waktu dekat.

Tabloid Sport melansir, Sabtu (12/12/2009), saga transfer Robinho akan diselesaikan kala raksasa Catalan melakoni perhelatan Piala Dunia Antar Klub di Abu Dhabi, pekan depan. Presiden Barca Joan Laporta disinyalir akan menemui pemilik The Citizens Sheik Mansour bin Zayed Al Nahyan dalam lawatannya ke Uni Emirat Arab.

Skuad besutan Josep Guardiola siap menampung Robinho yang kabarnya tidak lagi betah di Eastland. Namun, Barca hanya bersedia menawarkan status pinjaman dengan opsi pembelian pada bursa transfer musim panas. Kala itu, kontrak Robinho yang habis Juni 2009 jelas telah berakhir.

Gantikan Ronaldo, Benzema Starter di Mestalla



MADRID - Hukuman larangan tampil yang dijalani superstar Real Madrid Cristiano Ronaldo menjadi berkah tersendiri bagi Karim Benzema. Bomber anyar El Real ini kabarnya bakal masuk dalam starting eleven Madrid pada lanjutan kompetisi La Liga menghadapi Valencia di Stadion Mestalla, Minggu (13/12/2009).
Kartu merah yang diterima CR9 akibat melakukan tendangan pada pemain Almeria saat Madrid menumbangkan klub papan tengah La Liga tersebut 4-2 pekan lalu, memaksa Ronaldo absen lawan Los Che. Tak hanya itu, Los Blancos juga dipastikan tanpa Ricardo Kaka yang masih dibekap cedera pangkal paha.

Menyikapi kondisi ini, pelatih Manuel Pellegrini pun dipaksa memutar otak untuk menambal kekosongan yang ditinggalkan kedua pilar tersebut. Menurut pemberitaan harian olahraga Spanyol, AS, Jumat (11/12/2009), Pellegrini bakal menurunkan Karim Benzema sejak babak pertama untuk mendampingi Raul Gonzalez atau Gonzalo Higuain di lini depan. Ini akan menjadi penampilan beruntun keempat  Benzema sebagai starter dalam empat pertandingan terakhir Madrid.

Madrid Pantas Menang


VALENCIA - Real Madrid secara impresif berhasil meraih kemenangan atas Valencia 3-2 di Mestalla, pagi ini. Pelatih Los Galacticos Manuel Pellegrini menilai kemenangan ini memang pantas didapatkan Cristiano Ronaldo dkk.

Gol-gol kemenangan Madrid dihasilkan Gonzalo Higuan (56 & 65), dan pemain belakang Garay (83). Sedangkan gol balasan Valencia dihasilkan David Villa (60) dan Joaquin (80).

Pellegrini mengaku senang timnya meraih kemenangan. "Tidak adil bila Madrid tidak meraih kemenangan," demikian penuturan pelatih Los Galacticos itu berbicara setelah pertandingan.

"Kami memiliki tiga atau empat peluang di babak pertama dan kami tampil sangat solid pada  babak kedua. Saya tidak tahu apakah ini performa terbaik kami pada musim ini," lanjut mantan arsitek Sevilla itu.

16 Kapal Laut Lebih Berpolusi dari Mobil Sedunia


WASHINGTON - Seorang penulis sains mengemukakan sebuah fakta yang mengejutkan. Dalam tulisannya yang diganjar penghargaan, dia menyebutkan 16 kapal laut raksasa bisa memproduksi polutan setara dengan yang dikeluarkan mobil di seluruh dunia.

Penulis Confessions of an Eco Sinner Fred Pearce menemukan bahwa kapal api bisa membunuh ribuan nyawa dengan mengeluarkan bahan bakar kotor yang mereka gunakan.

Seperti dilansir dari Daily Mail, Rabu (25/11/2009), semakin besar ukuran kapal, maka semakin buruk polusi yang dihasilkan. Hal itu dikarenakan mesin raksasa pada bodi kapal menggunakan bahan bakar sama banyaknya dengan bahan bakar untuk tenaga power station kecil.

Mesin kapal api bisa membakar bahan bakar paling kotor dan berkadar sulfur tinggi. Bahan tersebut menyisakan zat berbahaya yang sebenarnya dilarang untuk digunakan sebagai bahan bakar. Beruntung, dengan adanya peraturan yang ditetapkan International Maritime Organization, polusi dari kapal api dapat diminimalisir.

Ilmuwan Segera Ungkap Planet Mirip Bumi


LOS ANGLES - Keinginan para ilmuwan untuk menemukan planet lain seperti Bumi mulai dilakukan dengan keinginan mereka untuk meluncur ke luar angkasa menggunakan satelit COROT dari Badan Antariksa Eropa (ESA) dan juga ditambah pesawat dari Badan Antariksa AS (NASA).

Para ilmuwan yang menggunakan wahana canggih itu akan meneliti planet baru yang seukuran bumi. Diharapkan bulan depan akan diumumkan hasil penelitian yang pertama, yang akan mengungkap mengapa planet seperti Jupiter bisa berputar dekat dengan bintangnya. Selain itu, mereka juga mengharapkan, dalam tiga tahun penemuan planet yang mirip Bumi ini akan tuntas dikerjakan.

"Saya melihat ada beberapa hasil riset baik mengenai planet temuan yang akan diumumkan, dan kami siap mengumumkannya kepada publik paling cepat bulan depan," cetus David Latham, salah satu ilmuwan dari di Harvard-Smithsonian Center for Astrophysics, seperti yang dikutip Science News, Minggu (13/12/2009).

Hasil Premier League Pekan ke-16

INGGRIS - Hasil pertandingan lanjutan Premier League pekan ke-16 diwarnai hasil seri beberapa pertandingan. Tercatat 6 laga yang berakhir imbang, termasuk pemuncak klasemen sementara, Chelsea.

Berlaga di Stamford Bridge, The Blues gagal meraih kemenangan setelah ditahan Everton 3-3. Ironisnya, Didier Drogba cs tertinggal lebih dulu lewat gol bunuh diri kiper Petr Cech di menit 12.

Hasil serupa dialami Hull City, yang pada pertandingan kemarin menghadapi Blackburn Rovers. Begitu pula si juru kunci Portsmouth yang menahan Sunderland 1-1.

Kemenangan Villa di Old Trafford


MANCHESTER - Memenangkan pertandingan adalah tujuan utama setiap tim. Kontan, kegembiraan akan menghinggapi tim bila berhasil meraih angka penuh. Apalagi yang ditaklukan adalah tim raksasa.

Seperti yang dialami pelatih Aston Villa, Martin O'Neill, yang patut memuji anak asuhannya, setelah membungkam Manchester United 1-0 di Old Trafford, tadi malam.

Gol striker Gabriel Agbonlahor lah yang menentukan kemenangan Villa atas Setan Merah. Meskipun menang tipis, sah saja bila Pelatih berkebangsaan Irlandia Utara itu membiarkan timnya berbangga hati. Pasalnya, ini adalah kemenangan pertama di Old Trafford, sejak 1983 silam.

"Ini adalah kemenangan yang hebat! Tapi yang penting, para pemain harus bangga dengan penampilan mereka. Ya, ini memang pertandingan berat untuk mereka," ungkap O'Neill, sikutip dari SkySports, Minggu (13/12/2009).

Berkat kemenangan itu, Villa menggusur Arsenal di peringkat tiga klasemen sementara, dengan mengoleksi 29 poin. Itu artinya, terpaut 5 poin dengan skuad Sir Alex Ferguson di peringkat dua. (

Christiano Ronaldo


BERLIN - Siapa yang berhak menyandang pemain tercepat dalam sepakbola? Berdasarkan penelitian majalah mingguan Jerman Der Spiegel, pemain itu adalah bintang anyar Real Madrid Cristiano Ronaldo.

Reuters melansir, Sabtu (12/12/2009), mega bintang Portugal saat ini merupakan yang tercepat di lapangan hijau dengan kecepatan mencapai 33,6 km/jam. Tidak heran, Ronaldo menjadi ancaman terbesar barisan defender lawan.

CR9 mengungguli sejumlah pemain kelas dunia seperti Arjen Robben (Bayern Munich), Theo Walcott (Arsenal), serta mantan rekan setimnya Wayne Rooney (Manchester United).

Robben tercatat memiliki kecepatan 32,9 km/jam, sementara Walcott 32,7 km/jam. Rooney sendiri menempati urutan keempat dengan kecepatan rata-rata 32,6 km/jam, diikuti bomber Arsenal Robin van Persie (32,1 km/jam).

40 % Hubungan Seks Remaja Pertamakali di Rumah

Survey menunjukkan, remaja di 4 kota besar Indonesia melakukan hubungan seks pertamakalinya di rumah. Jika 72 persen remaja pria merasa senang setelah melakukan hubungan seks, 47 persen remaja wanita menyesal.

Hasil survey tersebut disampaikan DKT Indonesia dalam breakfeast meeting yang digelar di Hotel Le Meridien Jakarta. Survey yang dijalankan oleh Synovate itu mengambil sampel remaja dari Bandung, Jakarta, Medan, dan Surabaya. Penelitian ini dilakukan terhadap 474 remaja berusia 15-24 tahun dengan persentasi 50 persen aktif secara seksual dan 50 persen lagi tidak. Itu artinya sebanyak 50 persen orang mengaku sudah pernah menjalani hubungan seksual pranikah sedangkan sisanya mengaku belum pernah.

5 Sign Of Love and Lust

Ketika cinta melanda, semua terasa indah. Namun seringkali orang yang sedang jatuh cinta tak mampu membedakan antara cinta sejati dan cinta sesaat alias nafsu. Nah, agar Anda tak terjebak cinta semu, berikut ini kami hadirkan 5 perbedaan antara cinta sejati dan cinta sesaat.

Cinta sesaat, jika:

1. Perhatian Anda hanya tertuju ke penampilan dan bodi-nya saja. Mungkin bahkan sebelum mengetahui namanya, Anda sudah membayangkan bagaimana keindahan tubuhnya tanpa busana atau apa rasanya bercinta dengan si dia.

Akankah Bumi Kiamat karena Planet X (NIBIRU)?

Pernah dengar Planet X?  kali ini mencoba memaparkan
selukbeluk Planet X atau Nibiru yang sempat menjadi kontroversi di kalangan ilmuwan. Berikut ini kami paparkan informasi tentang Planet Nibiru yang kami ambil
dari beberapa sumber. Kebenaran kembali kepada SobatMuda masingmasing.
Selamat Membaca!

Latar Belakang
Kalangan “orang dalam” di NASA, DoD (badan inteligensi militer), SETI maupun
CIA sudah memprediksikan, kalau 2/3 dari penduduk planet bumi akan punah, ketika
terjadi pergantian kutub, yang disebabkan kedatangan Planet X. Sisa populasi yang
bertahan hidup, terancam bahaya kelaparan dan radiasi elemen, dalam jangka waktu 6
bulan setelah kejadian ini.

Perbedaan Arti Cinta

Secara gramatikal, cinta dikatakan sebagai perasaan yang sangat mendalam yang bersifat subyektif dan mengandung gejolak emosi positif. Ada anggapan yang mengatakan bahwa cinta adalah sebuah perasaan yang universal sehingga akan selalu ada dalam setiap orang.

Hal ini yang menyebabkan pengertian cinta antara lelaki dan perempuan yang pada akhirnya juga menjadi berubah dan berbeda. Untuk mengetahui perbedaan tersebut, ada baiknya anda simak berikut ini.

Sejarah musik


Disebut juga Archduke Rudolph. Rudolph adalah putra termuda dari Kaisar Leopold II (berkuasa sebagai kaisar pada tahun 1790 – 1792). Kakak Rudolph, Francois yang kemudian menggantikan Kaisar Leopold II.
Beethoven menjadi guru Rudolph antara tahun 1803 sampai dengan 1804.
Dia memberikan pelajaran piano dan komposisi. Rudolph adalah seorang pemain piano yang sangat baik. Beethoven mengajar Rudolph setiap hari antara dua sampai dengan tiga jam. Beethoven sering sekali mengeluh tentang hal ini, karena ia merasa terpaksa mengajar Rudolph setiap hari. Tapi bagaimanapun juga, Rudolph juga sering kali pergi keluar dari Wina.

Pada tahun 1809, Rudolph menjadi

Sabtu, 12 Desember 2009

Aturan Candle Light dengan Pasangan

saat hari valentine nanti, anda ingin mengajak pasangan anda untuk bercandle-light dinner. Bila anda ingin mengajak kencan pasangan anda, sebenarnya ada aturannya agar berjalan lancar.
Memilih tempat. Akan lebih baik jika anda memilih tempat yang cocok dengan suasana hati anda dan pasangan. Apakah anda memilih suasana romantis atau bernuansa klasik untuk menarik perhatian si dia. Tetapi jangan sekali-kali meninggalkan kesan buruk kepada pasangan hanya gara-gara tempat yang kurang baik.

Pesan lebih awal. Agar kesan pasangan anda terus membaik sebaiknya anda pesanlah tempat beberapa hari sebelumnya. Anda juga harus

Optimalisasi window 7

OPTIMALISASI TANPA SOFTWARE
Yang dimaksud dengan optimalisasi tanpa software adalah langkah-langkah yang bisa kita lakukan pada Windows 7 dalam keadaan default, tanpa penambahan software apapun di luar paket instalasi Windows 7 untuk mengoptimalkan kinerjanya.

a. Mempercepat Start-up / Booting time


1. Mengaktifkan semua core processor

Sejak Windows Vista, terdapat pilihan ini yang dalam keadaan default tidak diaktifkan. Bila processor yang kita miliki memiliki inti / core lebih dari satu, maka dengan mengaktifkannya, secara teoretis proses booting akan menjadi lebih cepat karena semua core akan dilibatkan dalam prosesnya.
Caranya adalah klik Start, ketikan MSCONFIG, enter, masuk ke tab ‘boot’,

Program Bahasa C

Untuk memeriksa apakah program yang telah ditulis itu bisa dimengerti oleh kompiler bahasa C, maka perlu dilakukan langkah Compile dengan cara tekan Menu Compile atau Alt+C kemudian pilih Compile atau dengan menekan tombol Alt+F9. Jika masih ada kesalahan, maka akan diperlihatkan dibaris mana kesalahan penulisan program terjadi, perbaiki program kemudian compile ulang sehingga muncul keterangan bahwa compile berhasil/sukses.

Struktur Data

Bagaimana cara mengatasi masalah implementasi program dengan komputer?
Pemahaman masalah secara menyeluruh dan persiapan data
Keputusan operasi-operasi yang dilakukan terhadap data
Penyimpanan data-data pada memori sehingga tersimpan dan terstruktur secara logis, operasinya efisien
Pengambilan keputusan terhadap bahasa pemrograman mana yang paling cocok untuk jenis data yang ada

Data adalah representasi dari fakta dunia nyata.
Fakta atau keterangan adalah kenyataan yang disimpan, drekam atau direpresentasikan dalam bentuk tulisan, suara, gambar, sinyal atau simbol.

Javascript ( aplikasi IT )

Javascript diperkenalkan pertama kali oleh Netscape pada tahun 1995. Pada awalnya bahasa  ini dinamakan “LiveScript” yang berfungsi sebagai bahasa sederhana untuk browser Netscape Navigator 2. Pada masa itu bahasa ini banyak di kritik karena kurang aman, pengembangannya yang terkesan buru buru dan tidak ada pesan kesalahan yang di tampilkan setiap kali kita membuat kesalahan pada saat menyusun suatu program. Kemudian sejalan dengan sedang giatnya kerjasama antara Netscape dan Sun (pengembang bahasa pemrograman “Java” ) pada masa itu, maka Netscape memberikan nama “JavaScript” kepada bahasa tersebut pada tanggal 4 desember 1995. Pada saat yang bersamaan Microsoft sendiri mencoba untuk mengadaptasikan teknologi ini yang mereka sebut sebagai “Jscript” di browser Internet Explorer 3. 

Pemkab Pringsewu Raih Penghargaan MURI

KabarIndonesia - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pringsewu berhasil mendapatkan penghargaan dari Museum Rekor Indonesia (MURI) untuk kategori penyelenggara even tingkat nasional yang berhasil menggelar kolaborasi antara Gebyar Seni Budaya KB Nusantara yang diikuti sebanyak 33 provinsi dengan Pagelaran Wayang Kulit dengan dalang 3 bupati sekaligus.

Penghargaan ini diterima oleh Penjabat (Pj) Bupati Pringsewu Ir.H.Masdulhaq dari perwakilan Museum Rekor Indonesia saat acara pagelaran wayang kulit spektakuler di halaman Pendopo Kabupaten Pringsewu, Jumat (2/10) malam.

cintailah Cinta

                                   
Adalah sesuatu yang menyakitkan ketika kita mencintai seseorang, namun ia tak pernah membalasnya, tetapi yang lebih menyakitkan adalah ketika kita mencintai seseorang sedangkan kita tidak pernah dapat menemukan keberanian untuk mengungkapkan perasaan kita padanya.


Sebuah hal yang menyedihkan dalam hidup ketika kita bertemu dengan seseorang, yang sangat berarti bagi kita, hanya untuk mengetahui pada akhirnya seseorang tersebut tidak ditakdirkan untuk bersama kita, sehingga kita harus dengan berat hati membiarkannya pergi dan berlalu.

Dinamika masyarakat dan kebudayaan

Sosiologi mutakhir berkeyakinan bahwa tidak pernah ada masyarakat dan kebudayaan yang statis ( diam tanpa bergerak seperti mayat dalam anatomi ) . Bagaimanapun keadaannya , masyarakat dan kebudayaan itu selalu mengalami perubahan . Apalagi dengan diakuinya dinamika itu sebagai inti jiwa masyarakat , maka dalam masyarakat selalu akan menghadapi perubahan – perubahan social yang akan dapat pula menimbulkan perubahan kebudayaan . Sebagai contoh misalnya , perubahan dari masyarakat tradisional menjadi masyarakat modern . Selain perubahan – perubahan social terdapat pula perubahan dalam sarana dan alat komunikasi transportasi , norma – norma yang tidak sesuai diganti dengan yang sesuai ,

Transkultural dalam keperawatan

Pengertian Transkultural

Bila ditinjau dari makna kata , transkultural berasal dari kata trans dan culture, Trans berarti aluar perpindahan , jalan lintas atau penghubung.Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia; trans berarti melintang , melintas , menembus , melalui.
Cultur berarti budaya . Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia kultur berarti :
-    kebudayaan , cara pemeliharaan , pembudidayaan.
-    Kepercayaan , nilai – nilai dan pola perilaku yang umum berlaku bagi suatu kelompok dan diteruskan pada generasi berikutnya , sedangkan cultural berarti : Sesuatu yang berkaitan dengan kebudayaan.
Budaya sendiri berarti : akal budi , hasil dan adat istiadat.
Dan kebudayaan berarti :
-    Hasil kegiatan dan penciptaan batin ( akal budi ) manusia seperti kepercayaan , kesenian dan adat istiadat.
-    Keseluruhan pengetahuan manusia sebagai makhluk sosial yang digunakan untuk menjadi pedoman tingkah lakunya

Jumat, 11 Desember 2009

Kangen Band


Biografi :

Kangen Band merupakan grup musik pendatang baru yang dibentuk di Lampung pada 2005. Meski terbilang sebagai pendatang baru, namun band yang personelnya terdiri dari Doddy, Andika, Tama, Lim, Nory, dan Barry itu mendapat sambutan hangat dari masyarakat.

Album perdana mereka adalah TENTANG AKU, KAU DAN DIA (2007). Dalam album tersebut terdapat lagu Tentang Bintang, Tentang Aku Kau dan Dia, Jika, Selingkuh, Karma, Penantian Yang Tertunda, Bidadariku Surgaku, Adakah Jawabnya, Petualang Cinta dan Menunggu.

Lagu populernya Tentang Bintang dan Selingkuh menjadi hit yang populer di masyarakat. Kedua lagu tersebut juga populer menjadi nada sela dan ring tone.

Wanita Aborsi Paling Merugi

Seks di luar nikah jelas bukan solusi terbaik. Namun jika hal itu yang terjadi, kehamilan menjadi sangat tidak diinginkan. Dewasa ini banyak orang yang memecahkan masalah itu dengan aborsi atau menggugurkan andungan.

Kita lihat fakta bagaimana aborsi itu.
Di negara Arab seorang yang hamil di luar nikah bahkan bisa mendapat hukuman rajam sampai mati. Aborsi menjadi perbuatan yang sangat dicela masyarakat. Wanita yang nantinya menderita kerugian paling besar, sementara itu laki-laki tak bisa dituntut hukum jika

Trik Memikat Kaum Wanita

Trik Memikat Kaum Wanita

Kebanyakan pria tak cukup pandai dalam hal bercumbu-rayu. Sebenarnya hal ini bukan melulu tergantung pada 'bakat alami', menggoda lawan jenis memiliki beberapa dasar yang dapat dipelajari oleh setiap orang. Berikut beberapa tip tentang merayu wanita yang akan mengarahkan Anda jadi pria yang dipuja.

Isyarat Fisik Dan Verbal

1. Postur dan posisi - Postur Anda mengkomunikasikan segalanya. Anda perlu melengkungkan punggung dan sedikit menonjolkan dada Anda. Ambil jarak, saat Anda berbicara dengan seorang wanita, posisikan diri Anda tak jauh dari dua kaki.

waaaah, 10 Efek Samping Jatuh Cinta!


Bercinta Membuat Awet Muda Orang yang melakukan hubungan seks 4-5 kali seminggu terlihat 10 tahun lebih muda ketimbang mereka yang bercinta dua kali dalam seminggu. Demikian hasil penelitian yang dilakukan Rumah Sakit Royal Edinburgh, Skotlandia selama kurun waktu 10 tahun terhadap 3.500 orang. Menurut beberapa ahli ada beberapa kemungkinan penyebab terjadinya hal tersebut. Ketika bercinta pria melepas hormon testosteron mereka. Pelepasan hormon tersebut membuat pria lebih mudah melakukan pembesaran otot-otot tubuh.

Sedangkan pada wanita,
hormon estrogen lah yang berperan. Setelah bercinta,

Kamis, 10 Desember 2009

Pemrograman Delphi

Bagi pemula seringkali bingung ketika hendak mempelajari bahasa pemrograman, apapun bahasanya.
Padahal tidak sesulit yang dibayangkan untuk mempelajari sebuah bahasa pemrograman. Pada tulisan
ini akan dibahas cara memulai belajar bahasa pemrogramanan, khususnya Delphi. Namun cara seperti
ini bisa diterapkan pula untuk belajar bahasa pemrograman yang lain, seperti keluarga xbase : dbase,
Clipper, Foxbase/foxpro, keluarga visual : Delphi, Visual Basic, Visual C dan sebagainya.

Merakit Komputer , Memperbaiki Laptop,Printer dan jaringan

Memang sangat dibutuhkan keterampilan dan keahlian dalam berbagai talenta kita yang dapat kita kembangkan dalam merakit komputer , memperbaiki laptop ataupun membuat jaringan dan sebagainya..... kita'pun bisa lebih menghemat keuangan kita kalaupun kita mempunyai keahlian dalam segalanya , mau tau lebih lanjut tentang bagaimana perakitan komputer , perbaikan laptop , pembuatan jaringan ataupun memperbaiki printer anda yang rusak , silahkan download tutorial berupa tulisan ataupun video yang anda butuhkan di dalam blog andreasgokilz ini.. silahkan download link yang tersedia di samping kanan ini.....................

ALGORITMA

Apakah Itu Algoritma


Ditinjau dari asal usul katanya kata Algoritma sendiri mempunyai sejarah yang aneh. Orang
hanya menemukan kata Algorism yang berarti proses menghitung dengan angka arab. Anda
dikatakan Algorist jika anda menghitung menggunakan Angka Arab. Para ahli bahasa
berusaha menemukan asal kata ini namun hasilnya kurang memuaskan. Akhirnya para ahli
sejarah matematika menemukan asal kata tersebut yang berasal dari nama penulis buku
arab yang terkenal yaitu Abu Ja’far Muhammad Ibnu Musa Al-Khuwarizmi. Al-
Khuwarizmi

Agar Dia Makin Cinta pada Anda

Biasanya kaum lelaki akan berharap bahwa suatu hari nanti pasangan hidupnya adalah perempuan yang cerdas, pintar, menarik dan pandai berhemat. Bila memang anda adalah seorang perempuan yang memenuhi kriteria tersebut maka para lelaki akan memuji anda dan tidak akan berpaling dari anda.

10 Kepribadian Pria Hobinya

Mengetahui kepribadian pria idaman memang hal yang gampang-gampang susah. Tapi kini ada cara praktis untuk mengetahui sifatnya. Tentu saja ini bukan pedoman baku, namun dapat digunakan sebagai perkiraan.

Penasaran seperti apa? Ini dia 10 tanda diantaranya:

Rabu, 09 Desember 2009

10 Perilaku Wanita Yang Menggangu Pria

Kendati pria tak bisa hidup tanpa wanita, namun kaum hawa ini kadang membuat pria ogah untuk berkomitmen dengannya. Sebabnya, wanita punya 10 prilaku yang dinilai sangat menjengkelkan di mata pria. Oya?

Wanita bisa jadi pusat perhatian bagi sang pria. Dari caranya melihat, aroma tubuhnya, dari caranya berjalan dan bicara, semua pria bisa tergila-gila pada ciptaan Tuhan yang begitu indah itu. Pria tak bisa hidup tanpanya.
Tampak luar, banyak wanita yang terlihat sangat sempurna. Namun wanita adalah makhluk yang rumit. Tak semudah itu pria bisa memahami wanita. Banyak sifat yang misterius terdapat dalam pikiran dan hati wanita.

 ada 10 prilaku wanita yang dinilai pria sangatlah menjengkelkan. Apa saja ya? ++

Mengapa Lelaki Sulit Katakan Cinta?

Mengapa Lelaki Sulit Katakan Cinta?

="===============================Meski anda telah hidup bersama puluhan tahun, biasanya akan muncul perasaan diantara anda dan pasangan karena tidak dapat memahami satu sama lain. Bila perempuan menganggap ada sesuatu yang penting untuk dibicarakan tapi belum tentu hal tersebut penting bagi lelaki.
Berbeda Cara. Bukan hanya sulit mengungkapkan perasaan hatinya yang paling dalam. Lelaki biasanya sulit diajak bicara mengenai hal-hal yang menurutnya tidak penting dan tidak perlu dibicarakan.

Arti Sebuah Komitmen

 Arti Sebuah Komitmen


Kasus kawin cerai yang terjadi belakangan ini, sepertinya sudah menjadi berita yang sudah biasa. Namun mungkin yang menjadi pertanyaannya, sebegitu mudahnyakah para pasangan melakukan hal tersebut ?
Jawabannya tentu akan berpulang pada pribadi lepas pribadi dari pasangan yang bersangkutan.

5 Ide Kreatif Bumbu Mesra

Siapa bilang wanita hanya bersikap pasrah dan cuma bisa menanti pria yang duluan memulai ajakan bercinta? Wanita masa kini tak lagi hanya menunggu, namun mereka juga menciptakan kesempatan untuk membumbui kehidupan asmara bersama pasangannya.
Coba intip 5 ide kreatif wanita agar kehidupan sex mereka menjadi semakin indah setiap harinya.

Cinta itu Kesempatan atau Pilihan ???

Cinta itu Kesempatan atau Pilihan ???

Saat kita bertemu dengan seseorang yang sempurna, yang kita cintai di
saat yang tepat, di tempat yang tepat dan di waktu yang tepat.
Itu adalah kesempatan. Saat kamu bertemu seseorang yang membuatmu tertarik. Itu bukan pilihan. Itu adalah kesempatan.
Selalu bersama/bertemu dalam suatu waktu (dan banyak pasangan yang
jadian karena hal ini) bukanlah suatu pilihan.
Itu adalah kesempatan.
Perbedaannya adalah setelah semuanya itu terjadi.

Selasa, 08 Desember 2009

Tes DNA, Apakah Akurat dan Dapat Dipercaya?


Pernahkah Anda mendengar istilah tes DNA? Mungkin Anda pernah mendengarnya dari lingkungan sekitar Anda, dalam film, berita atau dari gosip selebriti di televisi. Tes DNA atau ADN sampai saat ini merupakan cara yang paling akurat untuk mengetahui jati diri dan identitas seseorang. Apa sebenarnya DNA itu? Apa saja yang diperiksa saat melakukan tes DNA? Bagaimana tes ini bisa mengidentifikasi seseorang?



DNA

Senin, 07 Desember 2009

GAYA HIDUP SEHAT

Fish Spa dengan Garra rufa
Saat kaki Anda dimasukkan ke dalam kolam atau akuarium, ribuan ikan kecil ini langsung mengerumuni kaki Anda. Tapi, Anda tidak perlu takut, karena ikan-ikan ini tidak akan menggigit dan melukai. Itulah yang terjadi saat Anda mencoba fish spa dengan ikan Garra rufa. Berkat manfaat yang dihasilkannya, ikan Garra rufa dikenal juga dengan Doctor Fish. Walaupun terapi ini terbilang baru di Indonesia, tetapi perkembangannya sudah mulai pesat sehingga Anda dapat menemukannya di tempat spa, salon kecantikan, bahkan di berbagai mal. Bagaimana rasanya dikelilingi ikan-ikan ini dan manfaat apa saja yang bisa didapat? Yuk, kita kenalan dengan ikan Garra rufa.